Selasa, 06 November 2012

TEKNIK DASAR PASSING BAWAH BOLA VOLI, KELAS 6 SEM 2

Standar Kompetensi :
Mempraktikkan berbagai gerak dasar ke dalam permainan dan olahraga dengan peraturan yang dimodifikasi, dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
Kompetensi Dasar :
Mempraktikkan penerapan teknik dasar salah satu permainan dan olahraga bola besar dengan peraturan yang dimodifikasi, serta nilai kerja sama, sportivitas dan kejujuran

PASSING BAWAH BOLA VOLI
Passing bawah adalah upaya seorang pemain dengan menggunakan teknik tertentu untuk mengoperkan bola menggunakan lengan sisi bagian dalam untuk dimainkan bersama teman seregu dilapangan sendiri
Keguanaan Teknik Passing Bawah
v  menerima servis
v  menerima smash lawan
v  pengambilan bola setelah terjadi blok atau bola dari pantulan net
v  Mengambil bola yang rendah

SIKAP PERMULAAN
q  SIKAP KAKI
v  Dari sikap siap
v  Salah satu kaki melangkah ke depan, ke arah datangnya bola
v  Kedua lutut ditekuk
v  Berat badan sedikit dipindah ke depan
v  Pandangan ke arah datangnya bola


q  SIKAP TANGAN
v  Kedua tangan lurus ke depan
v  Punggung tangan kanan diletakkan di atas telapak tangan kiri kemudian saling berpegangan
v  Kedua ibu jari sejajar di depan
v  Buka kedua permukaan lengan bawah



SAAT PERKENAAN BOLA
}  SIKAP KAKI
            Seperti mengeper ke atas
}  SIKAP TANGAN
v  perkenaan bola pada lengan
bagian dalam pada permukaan
yang luas diantara pergelangan
tangan dan siku
v  ayunkan tangan ke depan atas



SIKAP AKHIR
}  Kedua kaki sedikit ditekuk
}  Berat badan dipendah ke depan
}  Tangan tetap lurus, ayunan tidak boleh lebih dari 90





VIDEO PASSING BAWAH BOLA VOLI



Tidak ada komentar:

Posting Komentar